Beberapa hari ini sempat galau luar biasa pasca beli tema lagi buatÂ
Rekam Jejak Sang Pemimpi. Sebab, tampilan blog terbaru sukses bikin agak khawatir posting sesuatu di blog. Karena kadang tampilannya oke, kadang pula tak seperti yang diharapkan.
Jadi, dalam beberapa postingan, ternyata tampilan mobile tampak seperti dekstop. Padahal, pengaturan tampilan sudah disetel seluler, kok. Daripada berpikir sendiri dan berakhir dengan kebuntuan, saya mencoba mencari cara mengatasi keluhan tersebut.
Temukan Solusi Penyakit Blog
Buat sahabat yang mungkin pernah galau karena tampilan blog kurang sedap dipandang, semoga beberapa langkah yang saya ambil berikut ini bisa membantu, ya.
1. Segera Lapor Owner Penjual Tema
Saya ambil langkah ini karena khawatir hasil otak-atik nanti malah berakibat fatal. Oh ya, Mba owner bilang agar saya nggak lupa mencadangkan tema saat ia mengadakan beberapa perubahan di blog. Saat beliau bilang oke, saya langsung senang. Namun karena ada beberapa kesibukan saat itu, saya nggak bisa langsung cek tampilan blog.
Baca Selengkapnya
Visit Blog