fbpx

Perlengkapan Piknik Anak TK

27 April, 2023

Anak yang pergi piknik cuma seorang, tapi yang ngikutin sekeluarga inti. Lalu, persiapannya? Persiapan pergi piknik anak TK memang sedikit rempong. Seperti apa rempongnya?

Anak-anak tentu memiliki persiapan perlengkapan piknik yang berbeda dibandingkan orang dewasa. Berikut persiapan perlengkapan piknik anak TK yang perlu dibawa saat pergi piknik bersama rombongan.
  1. Baju ganti
  2. Tabir Surya
  3. Plastik hitam (untuk muntah dan ganti baju kotor)
  4. Cemilan dan minuman
  5. Obat-obatan
  6. Handuk dan perlengkapan mandi
  7. Tissue basah
  8. Tissue kering
  9. Kotak makan
Khusus baju ganti, saya biasanya menyiapkan 3-4 pasang baju ganti. Sebab Alisha merupakan anak yang cenderung aktif dan suka berlarian, sehingga dia mudah berkeringat. Badan yang berkeringat menandakan anaknya sehat, akan tetapi jika bajunya dibiarkan begitu saja, yang ada malah akan menjadi masuk angin. Maka dari itu, kami biasanya langsung segera mengganti bajunya sebelum menjadi penyakit.
Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Rani R Tyas
Penulis berdarah campuran (antara fiksi dan nonfiksi) yang suka mengkhayal secara logis bersama kedua buah hatinya sekarang memilih menetap di Kudus, Jawa Tengah. Penulis bisa dihubungi di bit.ly/ranirtyas

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram