fbpx

Petualangan Menjadi Dewasa: Sebuah curhat

7 August, 2021

Dulu saya pikir bertambah usia artinya sudah dewasa. Karena sudah kepala tiga ya berarti otomatis saya sudah dewasa donk. Ternyata menjadi dewasa itu ngga otomatis, tapi seperti sebuah petualangan panjang yang disitu banyak halangan dan rintangan.

Menjadi dewasa: lebih banyak berkorban

Kalau dulu saya berpikir, “makin dewasa akan semakin banyak pencapaian saya,”
Kenyataannya, semakin dewasa justru semakin banyak hal-hal yang harus saya korbankan demi apa yang menjadi prioritas.

Selain banyak berkorban, juga banyak legowo. Mungkin dahulu kita melihat tindakan berkorban dan legowo seperti hal yang lemah, ngga prinsipil, dan buruk, tapi sebenernya berkorban dan legowo ini hal yang sangat sulit. Ketika kita bisa menguasai ilmu berkorban dan legowo, artinya kita semakin berkembang, semakin dewasa.

Baca Selengkapnya
Next Post:

Hujan Bulan Juli

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Indy Rinastiti
Kalau anda tertarik dengan Jepang dan sekelumit kehidupannya, termasuk kehidupan mahasiswa S3 dari Indonesia di Jepang, silahkan mampir ke blog saya. Mulai dari travel, sesi curcol, tips and trick, semuanya ada di disini.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram