Puasa Ramadan wajib hukumnya bagi umat Islam. Lazimnya saat berpuasa frekuensi makan berkurang, namun anehnya rata-rata orang atau keluarga mengeluhkan bahwa saat Ramadan adalah saat bersiap tekor di anggaran. Penyebab utama meningkatnya anggaran belanja saat Ramadan adalah melonjaknya harga bahan pangan karena tingginya permintaan dan bisa juga disebabkan karena belanja gara-gara lapar mata.
Harus waspada nih, jika tidak cermat mengelola anggaran bisa-bisa besar pasak daripada tiang saat bulan Ramadan, atau karena anggaran belanja kurang akhirnya menggerus tabungan.
Bagaimana mengelola anggaran belanja agar Ramadan tak terkesan sebagai bulan untuk berhura-hura? Berikut adalah beberapa tips cermat mengelola anggaran keluarga, bisa dibaca di artikel melalui link