fbpx

Review Bardi Smart Wake-Up Light

13 April, 2021

Angan bukan sekadar angan. Bardi Smart Wake-Up Light mewujudkan keinginan saya bangun tidur di pagi hari dengan nyaman tanpa tekanan. Nggak ada lagi istilah, ngedumel karena masih betah berlama-lama di kasur, karena alarm pintar Bardi membangunkan saya dari tidur lelap dengan meyenangkan. Mood terjaga. Berangkat kerja pun lebih semangat.

 

Jujur, saya penyuka bangun di pagi hari tapi sering mengalami kendala menyangkut mood. Minimal saya butuh 30 menit, momen bengong sambil gegoleran wajib ada. Kalo gak dapet, ampuuuun mood saya bisa rusak dan gak antusias berangkat kerja. Saya gak pengen kayak gitu. Trus, gimana dong ? Tenang, berkat alarm grup di Bardi Smart Wake-Up light, saya bisa atur cara bangun pagi dengan seasyik mungkin.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Yani Anggraini
Blog saya merupakan wadah menumpahkan kerisauan berupa puisi, hasil kontemplasi diri, perjalanan, ulasan buku yang selesai dibaca sampai bahasan produk kecantikan yang saya gunakan.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram