fbpx

Serunya Berpetualang Bersama Mata di Tanah Melus

10 March, 2024

Judul : Mata di Tanah Melus

 

Penulis : Okky Madasari
Kategori : Fiksi
No. ISBN : 9786020381329
Halaman : 192 halaman
Penerbit :  Gramedia Pustaka Utama
Tahun terbit : 2018
 
Mata di Tanah Melus merupakan buku novel anak kedua karya Okky Madasari yang aku baca setelah Mata dan Rahasia Pulau Gapi. Namun jika dilihat dari urutannya, ini merupakan buku pertama dari Serial Mata. Meskipun begitu menurutku tidak masalah jika membacanya tidak berurutan. Kali ini Mata dan mamanya berpetualang ke wilayah terluar Indonesia, Nusa Tenggara Timur. Perjalanan yang telah direncanakan itu ternyata mengalami berbagai hal yang tak terduga, menyebabkan Mata tersesat dan terpisah dari mamanya di Tanah Melus. Akankah Mata dapat melewati berbagai tantangan di Tanah Melus yang harus dihadapi tanpa mamanya?
Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Anna Rakhma
Seorang istri dan ibu yang senang belajar. Saat ini menjadi pengajar bahasa asing dan senang menulis tentang review buku, cerita perjalanan, cerita fiksi, dan pengalaman. Suka membaca novel, cerpen, dan buku pengembangan diri, Aktif berkomunitas dan bermain bersama anak

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram