fbpx

TIPS ATASI BOSAN SAAT SOLO TRAVELING

20 September, 2023
Nggak kehitung berapa kali saya solo traveling, biasanya nih awal mulanya dari rencana traveling bareng sama temen dan berujung satu persatu dari teman-teman saya ngilang begitu aja. Ada yang bilang ada kepentingan mendadak atau memang ada yang berubah pikiran beberapa hari sebelum keberangkatan. Sedangkan saya sendiri mau membatalkan perjalanan rasanya sayang karena tiket sudah dibeli jauh-jauh hari.
Explore Dunia dengan Solo Traveling
Memang sih ada enak dan nggak enaknya kalau nge-trip dengan solo traveling atau jalan sendirian. Yang terasa banget pastinya nggak ada teman ngobrol di perjalanan, krik krik gitu rasanya 🤣. Apalagi kalau jalan-jalan ke luar negeri yang membutuhkan durasi perjalanan lebih lama.
Traveling sendirian nggak melulu akan merasa sengsara kok, pastinya ada beberapa keuntungan yang kita dapatkan, seperti :
1. Mengetahui lebih jauh tentang diri sendiri
Bepergian sendiri memaksa kita untuk mengambil keputusan sendiri. Hal ini berarti saat kita bepergian sendirian, kita akan belajar lebih banyak tentang diri sendiri, tentang hal-hal apa yang membuat kita nyaman dan nggak nyaman. Semua keputusan ada di tangan kita dan otomatis membuat kita tahu seberapa besar keberanian kita mengambil keputusan dan resiko yang mungkin akan ditanggung nantinya.
Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Ainun Isnaeni
Seorang karyawan kantoran biasa, menyukai jalan-jalan, suka menulis dan hobi membaca

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram