fbpx

Tips Berpuasa di Bulan Ramadhan

9 April, 2023

Assalamualaikum sobat blogger yang tercinta karena bulan ramadhan adalah kewajiban seorang muslim dan muslimah apalagi bagi busui  berpuasa di bulan Ramadhan.

 

Berikut ini tips agar seorang busui kuat berpuasa:

 

1. Makan yang sehat dan bergizi

 

Sebagai seorang busui mudah lapar sehingga harus makan sayur daun katuk, daun kelor, daging ikan dan lain sebagainya agar tetap sehat dan kuat bagi ibu dan bayinya.

 

Jika ingin memakan cemilan sehat dan bergizi juga bisa jadi pilihan terbaik. Kalau saya sih cemilan jus buah Cookies mylkflow matcha Mom Uung enak sih rasanya ada biji bunga matahari.

 

 

 

2. Minum dengan air  dan susu yang cukup

 

Karena puasa harus cukup minum air putih agar tidak dehidrasi juga seorang busui membutuhkan kalsium yang ada dalam susu. Apalagi jika sahur minum air putih dan minum susu satu gelas.

 

 

 

Setelah berbuka puasa makan takjil minum air putih setelah makan nasi minum susu lagi setelah tarawih makan lagi sebenarnya busui itu makan tiga kali cuma ganti jadwal malam. Itu mengapa seorang busui jadi gemuk memang tidak selangsing dahulu kala tapi pergorbanan yang diberikan sangat dalam untuk bayinya.

 

 

 

 

 

 

 

3. Jangan lupa vitamin dan asi booster

 

Sebaiknya minum vitamin juga seperti CDR  manfaatnya buat kalsium seorang busui, madu sebagai vitamin imun tubuh kita dan konsumsi asi booster secara rutin. Kalau saya suka Susu Mom Uung rasa coklat dan creamy vanilla praktis karena ada kandungan daun katuk maupun daun kelor yang baik untuk busui.

 

 

 

4. Rajin pumping bagi busui

 

Jika kita seorang busui mau berpuasa mesti rajin pumping adalah kunci memang tidak mudah untuk dilakukan tapi demi kebaikan bayi tidak ada yang tidak mungkin.

 

Meski terkadang kalau di pumping berbeda hasil dan ngantuk ketika jadwal pumpng berdasarkan pengalaman saya demikian tapi tidak boleh menyerah.

 

5. Hindari stress

 

Ada saja yang bikin stress untuk menghindari stres seorang busui butuh me time  bisa menjadi obat lelah misal melakukan hobi favorit misal membaca buku dan shopping online apabila tidak bisa  belanja offline. Terserah hobi tiap orang berbeda-beda.

 

 

 

Nah untuk orang lain jangan menyakiti hati seorang busui jangan katakan yang tidak kau ketahui sesungguhnya ucapan itu bisa menyakiti hati seorang busui  itu bisa menjadi penyebab stress maka seharusnya yang dilakukan support sistem seorang busui agar bayi sehat dan kuat  jadi jangan menjudge seorang busui ya.

 

Bila busui lelah istirahat tidur yang cukup agar bisa berpuasa sehat dan kuat.

 

Oh ya jika ingin menambahkan atau tips pengalaman kalian menyusui selama berpuasa tambahkan komentar di bawah ini dan semoga artikel ini bermanfaat bagi kita semua.

 

https://diaryummiadah19nk.blogspot.com/2023/04/tips-berpuasa-bagi-busui-di-bulan.html

Assalamualaikum sobat blogger yang tercinta karena bulan ramadhan adalah kewajiban seorang muslim dan muslimah apalagi bagi busui berpuasa di bulan Ramadhan.

Berikut ini tips agar seorang busui kuat berpuasa:

1. Makan yang sehat dan bergizi

Sebagai seorang busui mudah lapar sehingga harus makan sayur daun katuk, daun kelor, daging ikan dan lain sebagainya agar tetap sehat dan kuat bagi ibu dan bayinya.

Jika ingin memakan cemilan sehat dan bergizi juga bisa jadi pilihan terbaik. Kalau saya sih cemilan jus buah Cookies mylkflow matcha Mom Uung enak sih rasanya ada biji bunga matahari.

 

2. Minum dengan air dan susu yang cukup

Karena puasa harus cukup minum air putih agar tidak dehidrasi juga seorang busui membutuhkan kalsium yang ada dalam susu. Apalagi jika sahur minum air putih dan minum susu satu gelas.

 

Setelah berbuka puasa makan takjil minum air putih setelah makan nasi minum susu lagi setelah tarawih makan lagi sebenarnya busui itu makan tiga kali cuma ganti jadwal malam. Itu mengapa seorang busui jadi gemuk memang tidak selangsing dahulu kala tapi pergorbanan yang diberikan sangat dalam untuk bayinya.

 

 

 

3. Jangan lupa vitamin dan asi booster

Sebaiknya minum vitamin juga seperti CDR manfaatnya buat kalsium seorang busui, madu sebagai vitamin imun tubuh kita dan konsumsi asi booster secara rutin. Kalau saya suka Susu Mom Uung rasa coklat dan creamy vanilla praktis karena ada kandungan daun katuk maupun daun kelor yang baik untuk busui.

 

4. Rajin pumping bagi busui

Jika kita seorang busui mau berpuasa mesti rajin pumping adalah kunci memang tidak mudah untuk dilakukan tapi demi kebaikan bayi tidak ada yang tidak mungkin.

Meski terkadang kalau di pumping berbeda hasil dan ngantuk ketika jadwal pumpng berdasarkan pengalaman saya demikian tapi tidak boleh menyerah.

5. Hindari stress

Ada saja yang bikin stress untuk menghindari stres seorang busui butuh me time bisa menjadi obat lelah misal melakukan hobi favorit misal membaca buku dan shopping online apabila tidak bisa belanja offline. Terserah hobi tiap orang berbeda-beda.

 

Nah untuk orang lain jangan menyakiti hati seorang busui jangan katakan yang tidak kau ketahui sesungguhnya ucapan itu bisa menyakiti hati seorang busui itu bisa menjadi penyebab stress maka seharusnya yang dilakukan support sistem seorang busui agar bayi sehat dan kuat jadi jangan menjudge seorang busui ya.

Bila busui lelah istirahat tidur yang cukup agar bisa berpuasa sehat dan kuat.

Oh ya jika ingin menambahkan atau tips pengalaman kalian menyusui selama berpuasa tambahkan komentar di bawah ini dan semoga artikel ini bermanfaat bagi kita semua.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram