Kulit kombinasi merupakan tipe kulit yang cukup tricky untuk dirawat. Oleh karena itu, para pemiliknya perlu tips memilih serum yang cocok untuk kulit kombinasi.
Kulit kombinasi ditandai kondisi kering di U zone dan berminyak di T zone.
Nah, jika kamu memiliki masalah kulit seperti ini, maka carilah serum wajah yang mengandung hyaluronic acid, sehingga dapat menghidrasi kulit dan formula oil-control yang dapat mengendalikan produksi minyak berlebih.
Kandungan alami seperti centella asiatica, chamomile, ekstrak lidah buaya juga bisa dipertimbangkan, karena mampu mengecilkan pori-pori dan menghambat pertumbuhan komedo dan jerawat.
Selain itu, alangkah baiknya untuk memilih serum yang juga mengandung vitamin C sebagai antioksidan, sehingga dapat melindungi kulit dari radikal bebas dan mencerahkan wajah tanpa meninggalkan white cast.
Semua bahan di atas terkandung di dalam Glow Brightening Serum yang bisa kamu dapatkan di official store Premiere Beaute, baik di Shopee maupun Tokopedia.
Demikianlah tips yang dapat dilakukan sebelum memilih serum yang cocok untuk kulit kombinasi.