fbpx

[baca buku] The Book You Wish Your Parents Had Read (Orang Tuamu Wajib Membaca Buku Ini dan Anakmu akan Senang Jika Kamu Melakukannya)

8 June, 2024

Seorang anak membutuhkan kehangatan dan penerimaan, sentuhan fisik, kehadiran, cinta dan batasannya, pengertian, bermain dengan orang-orang dari segala usia serta pengalaman yang menenangkan dan banyak perhatian serta waktu kita. Sebagai orang tua merupakan hal yang lumrah mengingat kenangan masa kecil ketika kita sebagai orangtua merasa lelah menghadapi anak. Jika kita merasa ingin jauh dari anak-anak setiap jam bahkan setiap hari kemungkinan yang kita butuhkan adalah rehat dari perasaan yang mereka picu dalam diri kita. Tentu saja tidak masalah jika sesekali meminta bantuan seorang babysitter dan kita memanfaatkannya untuk menikmati hobi kita. Namun berhati-hatilah jangan sampai perasaan ingin rehat itu menjadi kebiasaan.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Furi Hanifah Zanuardi
Tidak ada informasi member

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram