fbpx

Cara Mengelola Emosi Ibu Hanya Dengan Benahi Filter Pikiran

29 March, 2023

Mengelola emosi pada ibu masih menjadi isu krusial sehingga perlu ada teknik yang aplikasinya bisa dijalankan. Salahsatu cara mengelola emosi yaitu dengan membenahi filter pikiran.

Filter pikiran bisa berasal dari apa yang kita yakini di masa lalu, bahan bacaan, tontonan, apa yang kita dengar, lihat atau bahkan alami.

Nah, filter pikiran ternyata memang harus diberesin karena mempengaruhi respon kita saat menghadapi berbagai masalah.

Kita menjadi punya banyak pilihan respon tak hanya fight or fly, lawan atau kabur. So, bagaimana membenahi filter pikiran sehingga bisa bantu Ibu mengelola emosi?

Membenahi filter pikiran perlu upaya sungguh-sungguh agar bisa menikmati proses, jangan sungkan minta bantuan pasangan untuk mengingatkan Ibu.

 

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Nurul Fauziah
Momblogger medan

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

tagcalendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram