fbpx

Fenomena Fatherless, Ketika Ayah Ada tapi Tak Dirasakan Sosoknya

31 March, 2023

Fatherless atau father hunger merupakan situasi yang mengasosiasikan ketidakhadiran seorang ayah bagi anak atau keluarga. Ketidakhadiran ini dimaknai bukan hanya keterlibatan secara fisik dalam keluarga, namun juga secara emosional. Hidup dalam konsep lama masyarakat yang menentukan peran orang tua sesuai gender, kadang membuat ayah merasa cukup memenuhi tanggung jawabnya dengan memberikah nafkah saja. Sedangkan perkara domestik, termasuk mengurus anak dianggap jadi kewajiban istri atau ibu. Stereotip itulah yang menjadikan alasan utama mengapa banyak anak di Indonesia yang tidak merasakan sosok ayah dalam hidupnya, meski ayahnya masih ada.

Padahal untuk mendukung tumbuh kembang anak, dibutuhkan peran keduanya. Baik ayah maupun ibu bertanggung jawab sama besar mengasuh dan mendidik anak.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Insani Mj
Seorang istri yang ingin terus mengaktualisasikan diri. Seorang ibu yang berusaha semangat belajar hal baru.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram