Pernah mendengar istilah self-talk? Saya yakin, anda semua pernah mendengarnya bahkan memahaminya. Secara pribadi, i couldn\’t agree more bahwa self-talk itu sangat dibutuhkan dalam keseharian. Ada saatnya, kita ini harus ngobrol dengan diri kita sendiri, diam sejenak guna mengevaluasi apa saja yang sudah kita lakukan akhir-akhir ini.
Self-talk dan manfaatnya
Saya suka sekali membaca literature yang berbau parenting. Dan dari situlah, saya mulai menerapkan self-talk. Surely, ada banyak manfaat yang saya rasakan. Contohnya, saya lebih paham bagaimana dengan performa saya selama ini. Performa yang saya maksudkan di sini yakni konteks parenting, family, kerjaan, dan sebagainya.
Baca selengkapnya di blog saya ya->
Mualimah
Baca Selengkapnya
Visit Blog