fbpx

Masalah yang Bisa Timbul di Awal Pernikahan

2 February, 2022

Beberapa Hal yang Bisa Menjadi Biang Keributan di Awal Pernikahan  -“Teteh pernah ribut gak sama Kak Arie tentang keinginan punya anak?”

“Kak Arie, Aku tuh masih bingung pernikahan seperti apa. Kira-kira apa yang Aku dan pasangan persiapin, ya? Kan lagi cari rumah kontrakan juga.”

Tepat 8 Februari lalu, Chi dan K’Aie merayakan ulang tahun pernikahan yang ke-18. Bersyukur masih bisa bersama. Tentu aja sangat berharap bisa lebih dari 2 dekade, ulang tahun perak, emas, dan seterusnya. Terus bersama dalam keadaan sakinah mawaddah wa rahmah. Aamiin Allahumma aamiin.
Chi sempat beberapa kali ditanya tentang tips pernikahan. Bagaimana caranya supaya tetap langgeng? Seringkali Chi hanya jawab dengan senyum. Kadang-kadang masih belum begitu percaya diri kalau ditanya tips seperti ini.
Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Myra Anastasia
Hai! Saya Myra, ibu rumah tangga yang memiliki 2 blog aktif yaitu www.jalanjalankenai.com (traveling) dan www.kekenaima.com (parenting). Bisa temui saya juga di IG/Twitter @ke2nai

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram