fbpx

MENEBAR KEBAIKAN : 5 INSPIRASI KEGIATAN SOSIAL DI BULAN RAMADAN

14 April, 2024

Bulan Ramadan adalah waktu yang istimewa bagi umat Muslim di seluruh dunia. Selain sebagai bulan suci yang penuh berkah, Ramadan juga menjadi momen bagi umat Islam untuk meningkatkan kegiatan sosial dan berbagi dengan sesama.

Jika kamu tengah mencari inspirasi, kegiatan social apa yang cocok dilakukan di tengah semangat Ramadan yang penuh kebaikan, berikut rekomendasi lima inspirasi kegiatan sosial di bulan Ramadan yang dapat dilakukan untuk menebar kebaikan dan memperkuat amal.

5 Inspirasi Kegiatan Sosial di Bulan Ramadan

1. Berbagi Makanan untuk Masyarakat Kurang Mampu

Salah satu tradisi yang telah lama menjadi bagian dari Ramadan adalah berbagi makanan dengan yang membutuhkan. Di bulan ini, banyak komunitas atau lembaga amal yang mengadakan program berbagi makanan untuk masyarakat kurang mampu.

Kamu dapat bergabung dalam program ini dengan menyumbangkan makanan, waktu, atau dana untuk membantu menyediakan makanan bagi yang membutuhkan. Setiap seporsi makanan yang kita bagikan dapat menjadi amal yang besar di sisi Allah SWT.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Halo Diarahma
a simple girl who loves beauty things

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram