fbpx

Menu ala Jepang Chicken Teriyaki untuk Sahur dan Buka Puasa

5 April, 2023

Menu ala Jepang Chicken Teriyaki untuk Sahur dan Buka Puasa. Resep ini super gampang. Jadi andalan saya dan beberapa emak tetangga supaya anak semangat makan. Yap. Chicken Teriyaki alias ayam teriyaki ini sering ada di resto makanan Jepang langganan keluarga. Pastingya jadi kesukaan anak-anak juga ya.

Kalau beli matengannya di resto cepat saja ala-ala Jepang itu, jangan ditanya enaknya kayak apa si Chicken Teriyaki ini. Manisnya menggoda dan bikin ngabisin banyak nasi. Saingannya ada Chicken Yakiniku dengan cita rasa asin, ini juga nggak kalah enak.

Tips membuat Chicken Teriyaki yang enak, saya marinasi dulu daging ayam dengan saus teriyaki dan sedikit kecap asin. Simpan di kulkas sembari menyiapkan bahan makanan lainnya.

Baca Selengkapnya
Next Post:

Kastangels

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Inna Riana
Ibu tiga anak yang punya hobi mencoba resep baru di dapur.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram