fbpx

Review Whitelab Niacinamide+Collagen Toner dan Serum

Hola! I’m back.

 

Jadi karena sejak pandemi ini daku mulai aktif lagi menyusun rencana-rencana pemakaian skincare, mulai tobat dan kapok cuek sama kulit sendiri, akhirnya per tahun lalu mulai membenahi cara penggunaan skincare.

Kalau dulu mungkin lapis seadanya ya, sekarang sudah mulai belajar mengenal komposisi dan memadupadankannya biar ga asal-asalan dan hasilnya optimal. Oh ya dan karena journey skincare ini kadang suka dimintain reviewnya sama temen-temen sendiri, jadi alangkah baiknya saya tulis aja ya di blog biar gampang dan ga bolak-balik kasih review.

Kemudian kali ini saya bakal review salah satu ingredients favorite dari skincare yang mungkin juga paling banyak yang suka yaitu: Niacinamide!

 


Yups. Kenapa favorit? Karena Niacinamide adalah salah satu kandungan yang bisa bikin kulit cerah nan glowing dan bekerja dengan menyamarkan noda hitam. Sebelumnya tahun lalu saya coba serum Niacinamide dari Somethinc dan berakhir dengan jatuh cinta banget karena beneran mencerahkan. Nah kebetulan kali ini rangkaian produk yang saya pakai adalah toner dan serum dari Whitelab. Salah satu produk lokal, yang belakangan lagi jadi favorit banyak orang.

 

Nah kita akan mulai kali ini reviewnya dari toner.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Hannasuryadika
Public Relations officer. Communication and media enthusiasts. Sesekali foto, suka menulis. Kadang-kadang jalan-jalan. Seringnya bahagia menikmati hidup.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

tagcalendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram