fbpx

Serba Serbi Kursus Online Dan Berbayar

26 March, 2023

Semenjak pandemi covid 19 semua tatanan dunia rasanya telah berubah. Segala aktifitas yang tadinya perlu bertatap langsung berubah menjadi online. Akibatnya segala pertemuan bahkan rapat bisa dilakukan secara online.

Saat mahasiswa lain mengeluhkan sistem pembelajaran online yang akhirnya merambat juga ke sekolah-sekolah. Jauh sebelum pandemi menyerang aku sudah merasakan yang namanya kuliah online.

Ketika tatanan dunia berubah, kehidupan manusia juga berubah. Dari munculnya pembelajaran online baik di kampus dan di sekolah, muncul juga berbagai macam kelas atau kursus online.

Kursus online gratis maupun kursus online berbayar mulai banyak bermunculan. Ada kursus yang diampu oleh orang berkompeten dibidangnya ada pula yang sekedar buka kelas dan memberi materi sekedarnya.

Memilih kursus online harus berhati-hati terlebih lagi jika berbayar. Karena tidak semua kursus berbayar tersebut bagus dan sesuai dengan kebutuhan kita. Bahkan kelas gratis ada yang lebih baik daripada kelas berbayar.

Disini aku mau membahas serba-serbi kursus online gratis dan berbayar dari pengalamanku

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Ni Luh Gede Eka Yudi Artini
seorang ibu rumah tangga dengan seorang balita mempunyai blog yang membahas seputas drama Korea, Film ataupun bahasa korea

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram