fbpx

Tips Mengatur Keuangan Keluarga Saat Pendapatan Rumah Tangga Bertambah

17 February, 2023

Seiring berjalan nya waktu, tidak menutup kemungkinan terjadi peningkatan pendapatan dalam rumah tangga kita, mulai dari membuka usaha sampingan, kenaikan pendapatan atau gaji pasangan atau mungkin istri yang kembali bekerja setelah lama vakum sehingga sekarang ada dua sumber pendapatan dalam rumah tangga.

Kenaikan pendapatan rumah tangga ini tentu menjadi angin segar dan biasanya insting pertama yang muncul adalah rencana-rencana mau diapakan saja nantinya excess atau kelebihan anggaran yang akan diterima.Namun, sebelum kita meng eksekusi “uang lebih” yang akan kita terima, perhatikan terlebih dahulu bahwa budgeting kita sudah berjalan dengan baik, dalam artian bahkan sebelum adanya penambahan pendapatan ini, kita sudah mempunyai budgeting keuangan rumah tangga yang solid dan yang kita patuhi setiap bulan nya sehingga margin dari pertambahan income ini bisa kita atur dan rencanakan dengan matang ke depan nya.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Umi Fitria Prihantini
Tidak ada informasi member

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram