fbpx

Ulasan Buku Penance Karya Minato Kanae

13 July, 2021

“Meski Tuhan mengampuni kalian, aku tidak.”

Lima belas tahun lalu, seorang gadis kecil bernama Emily dibunuh di sebuah desa yang tenang. Empat anak perempuan yang waktu itu sedang bermain bersama Emily tidak bisa memberikan kesaksian yang berarti padahal mereka berjumpa dengan laki-laki pembunuhnya. Akibatnya, penyelidikan pun mandek.

Ibu almarhumah Emily tidak terima, memanggil keempat anak tersebut, kemudian mengancam mereka, “Temukan pelakunya sebelum kasus kedaluwarsa, atau ganti rugu dengan cara yang bisa kuterima. Jika tidak, aku akan membalas dendam kepada kalian.”

ketika keempat anak yang menanggung beban besar di pundak mereka tumbuh dewasa, tragedi demi tragedi pun terjadi secara beruntun….

Jika ada istilah the power of emak-emak, mungkin buku ini cukup untuk mencerminkan istilah tersebut. Memang cukup banyak cerita atau fiksi jepang yang memiliki jenis cerita tentang kasih sayang seorang ibu yang begitu besar kepada anaknya sendiri, sampai saya bingung untuk memahaminya seperti apa.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Sinta Rahayu
Kamu mungkin akan membaca tulisan dari saya tentang Kpop, Buku, Skincare/Make up, Youtube, Drama Korea/film lainnya, Kpop/BTS, Random blog lainnya sesuai situasi terkini atau sesuai kerandoman pikiran saya. Temui saya di akun sosial media lainnya dan komunitas blog BAIA(BTS Army Indonesia Amino) dengan

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram