fbpx

Wajib Coba! 8 Kuliner Pasar Cihapit Bandung

Kawasan Cihapit Bandung sekarang dikenal sebagai surga dengan berbagai macam kuliner khas, buku-buku antik, juga kaset-kaset dan vinil dari lagu-lagu zaman dulu. Banyak wisatawan yang datang hanya untuk sekedar berkuliner ke kawasan ini. Kawasan Cihapit memiliki banyak kuliner khas tradisional yang melegenda. Kalau kamu sedang dan ingin ke Bandung, jangan lupa untuk berwisata kuliner juga yaa!

Berikut 10 Kuliner di Cihapit Bandung yang wajib kamu coba. Dijamin bakal ketagihan!

1. WARUNG NASI BU EHA

Warung Nasi Bu Eha adalah warung nasi legendaris yang sudah ada sejak 1947. Semua masakannya dimasak langsung di dapurnya, sehingga makanan yang dihidangkan selalu masih hangat. Apalagi ditambah dengan sambal dadak yang terasa sedap dan segar. Beuhh makin mantap!

Pilihan lauknya pun beragam, dari mulai ayam bakar, ayam goreng, perkedel, aneka pepes, ikan goreng dan tumis sayuran. Rasanya sudah tidak perlu diragukan lagi. Ohya katanya Warung Nasi Bu Eha ini menjadi langganannya presiden Soekarno di masa lalu lho!

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Jastitah Nurpadmi
just an ordinary girl who loves traveling and loves to share her experience with others! find my journey at jastitahn.com

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

tagcalendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram