fbpx

3 Rekomendasi Pensil Alis Tahan Air, Ciamik Seharian!

Tampil ciamik seharian merupakan idaman para wanita. Di masa pandemi ini, hanya mata yang bisa terlihat dari luar. Jadi, mara harus dirias seciamik mungkin. Nah, untuk itu dibutuhkan pensil alis tahan air yang bisa memberikan tampilan mata yang lebih ciamik dan mampu bertahan sepanjang hari.

3 Rekomendasi Pensil Alis Tahan Air

Nah, ini dia 3 rekomendasi pensil alis tahan air yang bisa kamu pertimbangkan:

1. Premiere Beaute Lush Eyebrow Pencil

Selain waterproof, pensil alis ini juga memiliki smudge proof formula, yang membuatnya tahan sepanjang hari dan tidak mudah mengotori area sekitar alis. Tak hanya itu, pensil alis ini dilengkapi aplikator dengan ujung pipih berukuran 0,4 mm saja dan spoolie yang halus untuk merapikan dan meratakan warna alis. Kerennya lagi, pensil alis ini retractable, jadi bisa diputar 360 derajat dan memudahkan kita untuk membentuk alis.

2. Revlon Eyebrow Pencil

Revlon juga meluncurkan pensil alis yang dilengkapi spoolie. Hadir dalam 2 warna, yakni hitam dan cokelat, kamu bisa membuat tampilan yang bold maupun natural.

3. Wet N Wild Ultimate Brow Kit

Selanjutnya, ada brow kit dari Wet N Wild. Berbentuk mirip eyeshadow palette, brow kit ini hadir dengan pensil alis, pencabut alis, dan kuas alis untuk membentuk alis dengan rapi. Kamu akan memperoleh 2 pensil alis dengan warna yang berbeda, yakni cokelat medium dan cokelat tua.

Nah, itu dia 3 rekomendasi pensil alis tahan air yang bisa kamu pertimbangkan. Selamat memilih!

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Lila Adijaya
A skin care enthusiast

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

tagcalendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram