fbpx

I Thought I Knew Better

22 November, 2022

Sebanyak apapun privilege yang saya miliki, tetep aja pemutusan kerja menjadi hal yang berat untuk diterima. Tetapi saya juga berusaha mengingatkan diri untuk terus melangkah maju.

Mengutip apa yang diyakini Mbak Dita, istri dari Mas Pinotski, tentang “pixel by pixel”. Progress, sekecil apapun, adalah progress. Mumpung saya nggak perlu memenuhi ekspektasi orang lain untuk berprogres di luar kemampuan, saya akan manfaatkan momen ini untuk berprogres semaksimal yang saya bisa usahakan.

I probably didn’t know better, but at least I understand myself better.Β Semangat untuk kamu yang mungkin juga sedang ada di posisi ini.Β We will figure this out. Keep working on it!

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Hanifa
Blogger & content creator with more than 3 years of professional experience in partnerships and community relations. Love writing about personal growth with blogging and beauty topics in between.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram