fbpx

JR KYUSHU FOREIGN STUDENT PASS: JALAN NINJA KELILING KYUSHU

23 March, 2022

Dari banyak postingan saya traveling di Jepang, khususnya di Pulau Kyushu, kira-kira penasaran nggak berapa budget traveling saya? 😅. Saya nggak akan membahas nominalnya berapa Yen ataupun dalam Rupiah (karena pasti kelihatan \\\”wah\\\” banget), tapi saya akan uraikan berapa nilai hemat dari penggunaan JR Kyushu Foreign Student Pass dibandingkan biaya normal yang biasa dipakai orang Jepang 😇

JR Kyushu Foreign Student Pass (JR九州留学生パス)

Adalah tiket kereta api khusus di Pulau Kyushu yang hanya bisa dibeli oleh pemegang status visa ryuugakusei (留学生) atau pelajar asing.

Bagaimana cara membeli JR Kyushu Foreign Student Pass?

JR Kyushu Foreign Student Pass dapat diperoleh di sebagian besar stasiun di Kyushu dan pusat perjalanan JR Kyushu di Kyushu dengan menunjukkan Resident Card dengan izin tinggal sebagai ryuugakusei atau pelajar asing.

Berapa harga JR Kyushu Foreign Student Pass?

Harganya sama dengan Kyushu Rail Pass, Northern area 3 hari seharga 7.000 yen dan All area 3 hari seharga 14.000 yen. Aturan dan ketentuannya sangat mirip dengan Kyusuhu Rail Pass.

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Arinal Haq Izzawati Nurrahma
I'm a plant scientist who likes traveling. Mostly I write about my travel experiences to historical sites, cultural exchanges, and natural sceneries.

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

tagcalendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram