fbpx

Nasi Rendah Gula, Solusi Cegah Diabetes dan Kegemukan

23 February, 2023

Nasi adalah makanan pokok sebagian masyarakat Indonesia. Ingat ‘kan jargon “4 sehat 5 sempurna” yang sering didengar saat kecil dulu? 4 sehat 5 sempurna terdiri dari nasi, lauk, sayur, buah, dan susu.

Nah, nasi sejak dulu dikenalkan sebagai salah satu makanan yang “wajib” dikonsumsi agar tubuh sehat. Namun, sekarang saat sudah dewasa kok malah disarankan tidak boleh mengonsumsi nasi banyak-banyak?

Ini karena nasi adalah bahan makanan bertepung yang tinggi karbohidrat. Apabila kita makan nasi terlalu banyak dan tidak diimbangi dengan olahraga dan aktivitas fisik yang cukup, maka bisa mengalami kenaikan berat badan.

Namun, adakah nasi yang bisa bantu mencegah diabetes dan kegemukan? Jawabnya ada. Namun, nasinya harus dimasak pakai rice cooker digital low sugar Sekai. Yup, rice cooker ini bisa menghasilkan nasi yang rendah gula sampai 50 persen lho. Adakah yang sudah pernah mencoba memasak nasi pakai rice cooker ini?

Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Nurvita Indarini
Tidak ada informasi member

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram