fbpx

Cara Mengatasi Kecemasan Gen Z di Saat Pandemi COVID-19

25 May, 2021
Beberapa orang mengatakan punya anak remaja di saat pandemi itu lebih enak karena gak ribet dengan PJJ. Biasanya anak-anak seusia Keke dan Nai dianggap sudah lebih mandiri. Bisa belajar sendiri.

Padahal enggak juga, lho. Setiap hari, wali kelas akan mengumumkan nama siswa yang belum masuk kelas atau ngumpulin tugas di WAG orang tua. Beberapa siswa ada yang terlambat masuk sesekali. Kayak Keke pernah karena kesiangan bangun. Nai juga pernah terlambat mengumpulkan tugas karena koneksi internet. Tetapi, beberapa nama siswa sampai Chi hapal karena selalu aja disebutkan belum masuk kelas atau kumpulin tugas.

Selama pandemi, permasalahan pada anak gak sebatas tentang belajar daring. Di awal pandemi, Chi pernah cerita sempat marah besar ke Keke karena memberontak. Tetap ngotot ingin main dengan teman-temannya. Untung aja bisa dicegah dan mau menurut sama orang tua.
Baca Selengkapnya
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Myra Anastasia
Hai! Saya Myra, ibu rumah tangga yang memiliki 2 blog aktif yaitu www.jalanjalankenai.com (traveling) dan www.kekenaima.com (parenting). Bisa temui saya juga di IG/Twitter @ke2nai

Halo, !

Categories

More than 3500 female bloggers registered

PT. PEREMPUAN DIGITAL INDONESIA
Cyber 2 Tower 11TH Floor JL HR Rasuna Said Jakarta Selatan

calendar-full
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram